Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sah Jadi Manusia Tertajam dan Kalahkan Rekor Pele, Jan Oblak Ungkap Kengerian Lionel Messi

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 23 Desember 2020 | 20:45 WIB
Jan Oblak mengungkapkan kengerian Lionel Messi setelah sah menjadi manusia tertajam dan mengalahkan rekor milik Pele.
TWITTER.COM/BARCAWORLDWIDE
Jan Oblak mengungkapkan kengerian Lionel Messi setelah sah menjadi manusia tertajam dan mengalahkan rekor milik Pele.

"Dia telah mencetak banyak gol ke gawang saya. Terlalu banyak!" kata Oblak.

"Tetapi dia adalah pemain hebat, pemain luar biasa, pemain terbaik. Beberapa kali dia mencetak gol dan Anda merasa seperti tidak mengerti bagaimana dia mencetak gol dengan begitu mudah."

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Lionel Messi Ukir Rekor Baru, Barcelona Menang 3-0 atas Valladolid

"Anda bahkan tidak dekat. Kadang-kadang rasanya seperti dia baru saja mengoper bola ke gawang, itu bahkan bukan tembakan," ucap Oblak lagi.

Selain kemampuannya dalam mencetak gol, Oblak mengaku ngeri dengan skill tak bisa ditebak yang dimiliki Messi.

Menurut kiper 27 tahun itu, para pemain lawan terpaksa harus bermain keras untuk menghentikan Messi.

"Biasanya, penjaga gawang, kami berteriak sepanjang waktu untuk membantu para bek, tetapi saya tahu itu sulit ketika Messi berada di sisi lain," tutur Oblak.

"Para pemain bertahan melakukan usaha terbaik mereka sendiri, tetapi sulit melakukan sesuatu secara taktis untuk menghentikan Messi karena Anda tidak pernah tahu apa yang akan dia lakukan."

Baca Juga: Sama seperti Lionel Messi, Thibaut Courtois Lebih Pilih Gelar Tim ketimbang Penghargaan Individu

Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, saat melawan Levante pada Minggu (13/12/2020).
TWITTER.COM/LALIGA
Aksi megabintang Barcelona, Lionel Messi, saat melawan Levante pada Minggu (13/12/2020).


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Zhejiang FC Vs Persib - Bojan Hodak: David da Silva Pasti Main tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X