"Sesuai pernyataan tim sebelumnya mengenai tindakan Nikita Mazepin (pada 9 Desember) - masalah ini telah ditangani secara internal dan tidak ada komentar lebih lanjut yang akan dibuat," tulis Haas lagi.
Baca Juga: Dicueki Conor McGregor, Petinju Youtuber Kini Ditantang Bintang MMA
Nikita Mazepin sebelumnya diperkenalkan sebagai rekan Mick Schumacher untuk melengkapi susunan pembalap Haas pada F1 2021.
Mazepin merupakan jebolan pembalap F2 yang tampil gemilang dalam musim perdananya.
Pembalap 21 tahun itu menyudahi debut F2 pada musim lalu dengan menghuni peringkat ke-5 klasemen akhir.
Baca Juga: Andrea Dovizioso Sebut Valentino Rossi Bikin Pembalap MotoGP Cuma Jadi Figuran
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Twitter.com/HaasF1Team |
Komentar