Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Target Stefano Cugurra Teco bersama Bali United di Ajang Internasional

By Wila Wildayanti - Sabtu, 26 Desember 2020 | 15:40 WIB
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, saat melatih timnya di Stadion Gelora Tri Sakti, Legian, Senin (10/8/2020).
baliutd.com
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, saat melatih timnya di Stadion Gelora Tri Sakti, Legian, Senin (10/8/2020).

"Meskipun kami sudah juara Liga 1, pasti kami mau yang lebih ya," kata Stefano Cugurra Teco sebagaimana dikutip BolaSport.com dari YouTube Bali United.

Tekad pria yang akrab disapa Teco tersebut memiliki keinginan untuk bisa bawa Stefano Lilipaly dan kawan-kawan bisa bawa gelar internasional

Gelar yang dimaksud tentu saja, Piala AFC, yang mana sebelumnya Bali United bisa tampil mewakili Indonesia di ajang tersebut pada 2020.

Namun, karena pandemi Covid-19, kompetisi dihentikan dan Bali United lagi-lagi terpilih untuk mewakili Indonesia di Piala AFC 2021.

Dengan itu, Teco berharap Bali United akan mampu memberikan yang terbaik untuk tim kedepannya.

"Pastinya kompetisi internasional seperti tahun ini kami punya Piala AFC tapi berhenti," ujar Teco.

"Kami berpikir untuk bisa punya prestasi di internasional juga pasti bagus," ucapnya.

Baca Juga: Zahra Muzdalifah Sebut Indonesia Bisa Lahirkan Susi Susanti Versi Sepak Bola Putri

Teco pun mengetahui hal itu tak akan mudah untuk didapatkan, sebab menurutnya semua butuh proses dan kerja keras.

Saat Januari 2021 nanti Bali United akan menggelar latihan kembali dan ia siap membuat para pemainnya kerja keras untuk bisa mempertahankan gelar ataupun untuk mencapai gelar internasional.

"Tetapi untuk itu pasti kami tetap harus kerja keras juga di dalam kompetisi dalam negeri, yakni Liga 1," tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Youtube Bali United
REKOMENDASI HARI INI

Punya Kebebasan Tak Terbatas, Nasib Messi Aman di Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X