Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Melvin Platje dan Brwa Nouri Bertahan di Bali United, Sang Pelatih Lontarkan Pujian

By Wila Wildayanti - Selasa, 29 Desember 2020 | 21:36 WIB
Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.
INSTAGRAM BALI UNITED
Para pemain Bali United merayakan gol yang dicetak Melvin Platje ke gawang Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.

Pujian mudah beradaptasi hingga selalu tampil yang terbaik menjadi pujian yang tak ada habisnya untuk Melvin Platje dan Brwa Nouri.

"Untuk Melvin ia sudah bisa beradaptasi dengan bagus di sepak bola Indonesia, dan keluarganya juga sudah nyaman di Bali," ucapnya.

"Sedangkan Nouri pemain yang sangat berpengalaman di Eropa, namun saat bermain di Bali dia bisa beradaptasi dengan baik di Indonesia."

Selain itu, keunggulan yang dimiliki oleh Melvin Platje dan Brwa Nouri pun menurutnya yang terbaik.

Sebab mereka tak hanya tampil apik saat bermain sepak bola, tapi Melvin Platje dan Brwa Nouri juga dinilai pintar dalam mencari peluang.

Oleh karena itu Teco mengaku senang dengan bertahannya dua pemain tersebut yang memilih untuk tetap bersamanya.

Baca Juga: Pemain Barito Putera Rizky Pora Beberkan Manfaat Latihan Mandiri

"Melvin adalah pemain yang memiliki untuk mencetak gol sebagai pemain depan dan bisa memberikan umpan yang bagus kepada teman untuk jadi sebuah gol," kata Teco.

"Nouri juga sebagai pemain gelandang bertahan memiliki teknik yang bagus dan mengikuti taktik dari saya. Dua pemain ini sangat bagus bisa kembali bersama Bali United," tuturnya.

Sementara itu, Bali United sendiri telah merencanakan bakal kembali menggelar latihan di awal bulan Januari 2021.

Tentu saja latihan bakal diperketat dengan sistem protokol kesehatan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : baliutd.com
REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - PSM Makassar Kirim Pemain Terbanyak ke Timnas Indonesia, Persija Nomor Dua

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136