Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks AC Milan yang Dirumorkan Gabung Persija Tinggalkan Botafogo

By Metta Rahma Melati - Kamis, 31 Desember 2020 | 12:20 WIB
Keisuke Honda dan Felix Dalmas, saat menyaksikan skuat Kamboja melawan Malaysia dalam laga persahabatan di  Olimpic N
DOK. Football Federation of Cambodia
Keisuke Honda dan Felix Dalmas, saat menyaksikan skuat Kamboja melawan Malaysia dalam laga persahabatan di Olimpic N

"Saya menerima semua kritik Anda bahwa saya tidak bisa membuahkan hasil. Kritik itu wajar dan saya tidak memberikan alasan. Saya juga pernah kecewa dan minta maaf.

"Saya sangat berterima kasih atas semua yang telah Anda lakukan, itu adalah pengalaman yang luar biasa dan saya tidak pernah melihat dan merasakan sesuatu sebesar ini dengan para penggemar di bandara dan stadion ketika saya tiba. Saya membuat keputusan ini karena alasan pribadi dan profesional."

Baca Juga: Besok Hari Pertama di Tahun 2021, Djadjang Nurdjaman: Biasa Saja

Setelah bermain untuk klub Belanda, Vitesse, Honda memperkuat Botafogo sejak  31 Januari 2020.

Pemain 34 tahun itu mencetak tiga gol dalam 27 pertandingan saat memperkuat Botafogo.

Mantan pemain AC Milan dan CSKA Moskow itu telah dikaitkan dengan kepulangannya ke Eropa, sementara ia juga terus bekerja sebagai manajer umum di timnas Kamboja.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : THE-AFC.COM
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X