Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Frank Lampard Suruh Seluruh Pemain Cadangan Pemanasan Saat Chelsea Ketinggalan 0-3 dari Man City

By Bagas Reza Murti - Senin, 4 Januari 2021 | 16:30 WIB
Ekspresi pelatih Chelsea, Frank Lampard.
DEADLINEDAY LIVE
Ekspresi pelatih Chelsea, Frank Lampard.

Pertama, investasi 200 juta pounds lebih di musim panas lalu seakan tak sebanding dengan posisi mereka di klasemen saat ini.

Kedua, data di Prime Video Sport menunjukkan Lampard resmi menjadi pelatih dengan rasio poin terburuk di Chelsea selama rezim kepemilikan Roman Abramovich.

Dalam sebuah momen di babak pertama saat melawan Man City, Frank Lampard tampak meminta seluruh pemain cadangannya untuk melakukan pemanasan.

Saat itu, Chelsea masih ketinggalan 0-3 dari Man City dan hal ini ditangkap oleh kamera Sky Sports.

Baca Juga: Timo Werner Cedera Gara-gara Tiang Corner, Pep Guardiola Tak Tahan Mengejeknya

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Sky Sports (@skysports)

"Chelsea meminta seluruh pemain cadangannya melakukan pemanasan tetapi Frank Lampard hanya bisa mengganti 3 pemain," ujar komentator Sky Sports.

Pada akhirnya, Lampard memasukkan 3 pemain yakni Callum Hudsin-Odoi, Billy Gilmour dan Kai Havertz.

Pergantian ini hanya mampu memperkecil skor jadi 1-3.

Pasca-laga, Frank Lampard mengaku tidak takut dengan isu pemecatan dirinya yang menyeruak saat ini.

"Saya tidak bisa menjawab tentang kontrak, berapa lama lagi, dan kesulitan mendapat hasil. Saya hanya berbicara kepada tim setelah pertandingan mengenai bagaimana saya memperkirakan periode sulit ini," katanya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Batal di SUGBK, Dua Stadion Ini akan Jadi Opsi Kandang Timnas Indonesia di Semifinal dan Final ASEAN Cup 2024, Bukan Stadion Manahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136