Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Suzuki Terkejut Ditinggal Mantan Manajer Valentino Rossi ke F1

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 7 Januari 2021 | 18:39 WIB
Manajer Tim Suzuki Ecstar, Davide Brivio (kiri), merayakan gelar juara dunia yang diraih pembalapnya, Joan Mir (kanan), setelah balapan MotoGP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Spanyol, 15 November 2020.
WWW.SUZUKI-RACING.COM
Manajer Tim Suzuki Ecstar, Davide Brivio (kiri), merayakan gelar juara dunia yang diraih pembalapnya, Joan Mir (kanan), setelah balapan MotoGP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Spanyol, 15 November 2020.

Kabar kepindahan Davide Brivio dari tim akhirnya dibenarkan Suzuki Ecstar melalui pernyataan resmi pada Kamis (7/1/2021).

Shinichi Sahara selaku kepala proyek tim mengaku terkejut dengan kepindahan pria yang pernah menjadi manajer tim Yamaha dan staf pribadi Valentino Rossi itu.

"Sejujurnya, ini adalah kabar mengejutkan bagi kami terkait kepindahan Davide dari Suzuki Ecstar," tutur Sahara.

"Ini seperti salah satu bagian dari diri saya diambil, karena kami selalu berdiskusi tentang cara mengembangkan tim dan motor, kami pun telah bekerja bersama dalam waktu lama."

Baca Juga: Bos Petronas Yamaha SRT Minta Jangan Remehkan Franco Morbidelli Lagi

Menemukan sosok pengganti Brivio menjadi pekerjaan rumah Suzuki di tengah usaha mereka menjaga momentum juara di MotoGP.

"Sekarang kami mencoba menemukan cara terbaik untuk menutupi hilangnya Davide," ujar Sahara melanjutkan.

"Beruntung, dalam sebagian besar kasus, saya memiliki pola pikir yang sama seperti dia, karena itu tidak begitu sulit untuk menjaga jalur yang harus kami tempuh sebagai tim."

"Kami ingin mendoakan yang terbaik bagi dia pada masa mendatang," tukasnya.

Baca Juga: Joan Mir Sudah 'Ngidam' Kalahkan Marc Marquez dalam Kondisi Terbaik


REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136