Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hal-hal yang Tak Bisa Dilakukan Marko Simic di Eropa tapi Terwujud di Indonesia

By Hugo Hardianto Wijaya - Selasa, 19 Januari 2021 | 12:00 WIB
Striker Persija Jakarta, Marko Simic.
MUHAMMAD ALIF AZIS/BOLASPORT.COM
Striker Persija Jakarta, Marko Simic.

"Di Eropa, saya jelas tidak bisa melakukan hal-hal sesuai kemampuan dan kapabilitas saya," ucapnya seperti dikutip Bolasport.com dari Novilist.

"Tapi saya malah menemukan kebahagiaan di sisi lain dunia yang jauh dari Eropa," katanya menambahkan.

Simic memang punya masa-masa kelam dalam perjalanan kariernya sebagai pesepakbola profesional, jauh sebelum datang ke Indonesia.

Simic yang sempat menimba ilmu di klub terbesar di Kroasia, Dinamo Zagreb, justru tertatih-tatih saat ingin membangun karier di Eropa.

Baca Juga: Arema FC Tak Puas dengan Kondisi Waktu Pertemuan yang Digelar PT LIB

Klub divisi dua Liga Bosnia-Herzegovina, HSK Posusje, mengumumkan kalau Marko Simic akan berlatih tujuh hari di klubnya, 30 November 2020.
INSTAGRAM/HSK_POSUSJE
Klub divisi dua Liga Bosnia-Herzegovina, HSK Posusje, mengumumkan kalau Marko Simic akan berlatih tujuh hari di klubnya, 30 November 2020.

"Waktu muda saya bertalenta, saya ikut SSB yang bagus dan mereka mengirim saya ke Zagreb saat masih berumur 14 tahun," ujar Simic.

"Di sana saya dapat pendidikan, dan sebagai junior terbaik, saya dikirim ke Rusia untuk memulai karier profesional."

"Setelah itu saya kembali ke Dinamo Zagreb dan mulai sering cedera. Tidak ada orang yang merawat saya dengan baik, tidak ada pemimpin yang menunjukkan jalan ke saya."

"Saya membuat banyak kesalahan dan di Eropa saya tidak bisa berbuat apa-apa dalam karier," tuturnya.

Baca Juga: Penjelasan Pelatih Persib Terkait Bursa Transfer dan Kontrak Pemain


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Novilist.hr
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136