“Karena wabah Covid-19 pada tahun 2020 situasi sangat sulit. Namun, akhir Desember lalu, saya dengan senang hati mengumumkan bahwa 100% dari rencana kegiatan di dalam negeri sudah terlaksana."
Baca Juga: PSMS Medan Tak Masalah Kompetisi Nanti Tanpa Degradasi Tapi...
"VFF telah menujukkan usaha keras, lebih dari 1.000 pertandingan di tahun 2020 bisa digelar. Keberhasilan dalam pengendalian epidemi telah ditunjukkan selama ini," tuturnya.
Berkat pencapaian tersebut, Tran Tran Quoc Tuan mengatakan bahwa Vietnam kemungkinan akan ditunjuk untuk menjadi tuan rumah Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 yang dijadwalkan pada 23-31 Oktober 2021.
Baginya, ini adalah kesempatan bagi sepak bola Vietnam untuk mempersiapkan diri sebaik mungkin dalam rangka kampanye SEA Games ke-31, dengan tujuan mempertahankan medali emas.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Bongda24h.vn |
Komentar