Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Inggris Setuju Penambahan Pergantian Pemain Yang Cedera Kepala

By Sandi Lathunusa - Kamis, 21 Januari 2021 | 07:45 WIB
Raul Jimenez (kanan) dan David Luiz sama-sama terkapar usai keduanya terlibat dalam insiden adu kepala pada pertandingan Wolverhampton Wanderers melawan Arsenal di pekan ke-10 Liga Inggris 2020-2021.
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Raul Jimenez (kanan) dan David Luiz sama-sama terkapar usai keduanya terlibat dalam insiden adu kepala pada pertandingan Wolverhampton Wanderers melawan Arsenal di pekan ke-10 Liga Inggris 2020-2021.

BOLASPORT.COM - Pihak Liga Inggris menyetujui tim melakukan pergantian pemain tambahan yang menderita cedera kepala di tengah pertandingan.

Di tengah kekhawatiran yang berkembang tentang dampak cedera kepala dan sundulan bola dalam dunia sepak bola, pihak Liga Inggris mengonfirmasi bahwa akan ada tambahan pergantian pemain yang mengalami cedera kepala di tengah pertandingan.

Pergantian pemain ini akan menjadi tambahan dari tiga pergantian pemain yang saat ini diperbolehkan di Liga Inggris dan tiap tim akan diijinkan menganti pemain yang mengalami gegar otak meskipun jatah pergantian pemain sudah habis.

Pihak Liga Inggris sudah mengumumkan untuk menguji kebijakan baru soal pergantian pemain, namun belum ada tanggal yang pasti kebijakan itu diuji coba.

Baca Juga: Satu Sosok Diramalkan Bakal Jadi Erling Haaland di Liverpool

"Pemegang saham Liga Inggris hari ini secara resmi memperkenalkan uji coba pergantian pemain yang gegar otak dari Dewa n Asosiasi Sepak Bola Internasional (IFAB),"bunyi pernyataan di laman resmi Liga Inggris.

"Pengujian kebijakan ini akan segera dikonfirmasi ketika implementasi proses termasuk informasi medis pribadi telah diselesaikan oleh IFAB dan FIFA."

"Dengan prioritas kesejahteraan pemain Liga Inggris, kebijakan baru ini akan memungkinkan pergantian tambahan dua pemain yang mengalami gegar otak untuk kedua belah tim."

"Pergantian ini dapat dilakukan meski jumlah pergantian tiga kali telah digunakan."

"Uji coba ini merupakan hasil dari konsultasi dengan IFAB dengan para pemangku kepentingan dan rekomendasi dari tim ahli gegar otak untuk memungkinkan pergantian pemain tambahan yang diduga mengalami gegar otak," lanjut pernyataan tersebut.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Premierleague.com, Goal.com/en
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bisa Digebuk Megawati Akhir Pekan Ini, Pemain Termahal Musuhnya Red Sparks Disorot Karena Bapuk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X