Keenam tim tersebut antara lain RRQ Hoshi (Indonesia), Burmese Ghouls (Myanmar), Bren Esports (Filipina), Omega Esports (Filipina), Alter Ego (Indonesia), dan Todak (Malaysia).
RRQ Hoshi bertanding melawan Burmese Ghouls pada final upper bracket.
RRQ Hoshi lolos ke final usai menumbangkan Omega Esports dengan kemenangan 2-0.
Baca Juga: Kalah Mobile Legend dan Aniaya Pacar, Eks Persipura Ditangkap Polisi
Walhasil, wakil Filipina itu harus turun ke lower brakcet untuk menghadapi Alter Ego.
Match antara Alter Ego dan Omega Esports akan menjadi pembuka hari kedua babak play-off M2 Mobile Legends World Championship.
Kemudian disusul pertandingan lower bracket kedua antara Bren Esports dan Todak.
Final upper bracket antara RRQ dan Burmese Ghouls menjadi match ketiga yang menerapkan sistem best of 5.
Hari kedua babak play-off ditutup dengan duel pemenang di lower bracket.
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | instagram.com |
Komentar