Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

16 Pemain Indonesia Berkarier di Luar Negeri, 4 Nama Segera Menyusul

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 30 Januari 2021 | 05:45 WIB
 Pendukung timnas Indonesia mengibarkan bendera Indonesia untuk mendukung timnas saat melawan Vietna
ferdian
Pendukung timnas Indonesia mengibarkan bendera Indonesia untuk mendukung timnas saat melawan Vietna

Baca Juga: Bukan Bek Tengah, Liverpool Malah Datangkan Pemain Sayap Baru Anak Buah Legenda Man United

Bhayangkara Solo FC meminta adanya uang transfer kepada Sabah FC untuk mendapatkan Saddil Ramdani. Sabah FC yang dilatih pelatih asal Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto, berharap proses negosiasi ini bisa segera selesai.

Ferdinand Sinaga

Penyerang PSM Makassar, Ferdinand Sinaga, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang PSM Makassar, Ferdinand Sinaga, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020

Ferdinand Sinaga dilaporkan dibidik oleh klub Timor Leste, Boavista FC. Pemilik klub Ezzy Leong dikabarka akan memberikan bonus sebesar Rp 7,7 juta untuk pemain yang bisa memenuhi target bulanan dari tim.

Baca Juga: Tiga Pertandingan Liga Vietnam 2021 Ditunda Akibat Gelombang Baru Covid-19

Meski begitu, belum diketahui apakah Ferdinand Sinaga setuju atau tidak untuk berkarier di Liga Timor Leste.

Bruno Casmir

Pemain naturalisasi asal Kamerun, Bruno Casmir, selangkah lagi bergabung bersama Sriwijaya FC
Pemain naturalisasi asal Kamerun, Bruno Casmir, selangkah lagi bergabung bersama Sriwijaya FC

Kabar mengejutkan datang dari pemain naturalisasi Bruno Casmir. Pemain yang saat ini memperkuat Persis Solo itu mengaku bahwa dibidik oleh klub kasta tertinggi Thailand.

Meski begitu, Bruno Casmir tidak menyebutkan nama klub tersebut. Secara pribadi, ia ingin sekali pindah ke klub Thailand itu lantaran kompetisi di Indonesia belum jelas.

Baca Juga: Pep Guardiola Puji Duet Bek Anyar Manchester City

Namun demikian, Bruno Casmir harus rela menunggu izin dari keluarganya. Sebab, keluarganya tidak ingin Bruno Casmir terpapar Covid-19.

Beckham Putra

Aksi gelandang Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha, saat membela timnas U-19 Indonesia melawan Hong Kong pada laga kedua Kualifikasi Piala Asia U-19 2020 di Stadion Madya, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (8/11/2019).
GARRY LOTULUNG/KOMPAS.COM
Aksi gelandang Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha, saat membela timnas U-19 Indonesia melawan Hong Kong pada laga kedua Kualifikasi Piala Asia U-19 2020 di Stadion Madya, Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (8/11/2019).

Beckham Putra dibidik oleh klub Montenegro, FK Sutjeska Niskic, yang saat ini dilatih oleh mantan pemain Persib Bandung, Miljan Radovic. Miljan Radovic memberikan penawara ke Persib Bandung pada Desember 2020.

Sayangnya saat itu Beckham Putra tengah mengalami cedera. Persib Bandung pun meminta adik kandung Gian Zola itu untuk fokus ke penyembuhan cederanya.

Baca Juga: Curhat Si Striker Gagal Real Madrid, Karier Suram karena Selai Kacang

Persib Bandung mendukung penuh Beckham Putra untuk berkarier di Eropa. Jika proses penyembuhan cedera Beckham Putra selesai, maka Persib Bandung akan melepasnya pada musim panas nanti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X