Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Kalah di 2 Laga Kandang Beruntun, Shaqiri Sebut Itu Masih Normal

By Adi Nugroho - Minggu, 7 Februari 2021 | 22:05 WIB
Pemain Liverpool, Xherdan Shaqiri, saat melawat ke markas West Ham dalam laga pekan ke-21 Liga Inggris 2020-2021, Minggu (31/1/2021) pukul 23.00 WIB.
TWITTER.COM/LFC
Pemain Liverpool, Xherdan Shaqiri, saat melawat ke markas West Ham dalam laga pekan ke-21 Liga Inggris 2020-2021, Minggu (31/1/2021) pukul 23.00 WIB.

Bagaimana tidak, kini Liverpool sedang duduk di urutan empat di tabel klasemen sementara dengan raihan 40 poin dari 22 kali bermain.

Capaian itu terpaut tujuh angka dari pemuncak klasemen sementara, Manchester City, yang memiliki 47 poin hasil dari 21 pertandingan.

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Dinilai Tak akan Kesulitan Adaptasi di Ansan Greeners FC, Asalkan...

Kendati demikian, semua itu masih terhitung normal bagi Liverpool menurut Xherdan Shaqiri.

Shaqiri merasa naik turunnya performa Liverpool masih wajar karena dia dan rekan setimnya bukanlah robot yang bisa terus-terusan tampil maksimal di setiap pertandingannya.

"Kami seperti orang normal yang mengalami pasang surut," tutur Shaqiri seperti dikutip BolaSport.com dari Daily Mail.

Baca Juga: Ketum PBSI Akan Umumkan Perusahaan dan BUMN yang Jadi Sponsor Saat Pelantikan

"Itu normal. Kami bukan robot yang selalu bisa selalu memberi 200 persen."

"Tim-tim di Liga Inggris bagus, bahkan tim kecil pun sulit dimainkan. Tim teratas tidak selalu bagus. Bukan hanya kami."

"Mungkin kami memiliki beberapa pertandingan di mana kami tidak begitu bagus. Ada banyak tim papan atas musim ini yang belum berada dalam performa terbaiknya."


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : daily mail
REKOMENDASI HARI INI

Niat Selebrasi, Cristiano Ronaldo Ngeprank Teman Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Klub
D
P
1
Barcelona
7
21
2
Madrid
7
17
3
Atlético Madrid
7
15
4
Villarreal
7
14
5
Bilbao
7
13
6
Mallorca
7
11
7
Osasuna
7
11
8
Alavés
7
10
9
Rayo
7
9
10
Celta
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X