Sebelumnya pada Liga 1 2020, Persija memiliki pemain berpaspor luar negeri yaitu Marco Motta, Rohit Chand, Marc Klok, dan Marko Simic.
Namun, Marc Klok saat ini sudah menyandang status sebagai WNI setelah proses naturalisasinya selesai pada 12 November 2020.
Sayangnya, Liga 1 2020 pun akhirnya dibatalkan setelah ditunda cukup lama dan Liga Indonesia musim baru pun belum menemui titik terang.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Hugo Hardianto Wijaya |
Sumber | : | Transfermarkt.com, Youtube Marc Klok |
Komentar