"Kemudian dia berkata bahwa mereka telah membuat kesalahan. Ya, karena Anda harus terus mengganti empat pemain setiap minggu."
"Seperti itu yang saya rasakan. Tim ini kurang percaya diri," tutur Redknapp lagi.
Jamie Redknapp juga mengomentari permasalahan Mourinho dengan Dele Alli dan Gareth Bale.
Baca Juga: Thomas Tuchel: Saya Minta Ben Chilwell untuk Memercayai Saya
"Jose memperlakukan mereka dengan buruk, mereka tidak berada dalam tim dan sekarang Anda meminta mereka untuk membuat perbedaan untuk Anda?" ujar Jamie Redknapp.
"Bukan seperti itu cara kerja sepak bola modern."
"Anda harus menjaga setiap pemain dan Jose sekarang mengecewakan terlalu banyak orang, yang dia butuhkan adalah sekutu bukan musuh," tutur Redknapp menambahkan.
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | Sky Sports |
Komentar