Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool dan Real Madrid Rebutan Kylian Mbappe, Cristiano Ronaldo Pegang Peran Kunci

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 20 Februari 2021 | 05:45 WIB
Cristiano Ronaldo memegang peran kunci dalam perebutan Kylian Mbappe antara Liverpool dan Real Madrid.
TWITTER.COM/FIFACOM
Cristiano Ronaldo memegang peran kunci dalam perebutan Kylian Mbappe antara Liverpool dan Real Madrid.

Sampai saat ini, ada dua klub yang dikabarkan sangat tertarik untuk menggunakan jasa Mbappe, yakni Liverpool dan Real Madrid.

Real Madrid disebut-sebut menjadi yang terdepan untuk mendapatkan tanda tangan juara Piala Dunia 2018 itu.

Baca Juga: Emang Gampang Saingi Ronaldo dan Messi? Haaland dan Mbappe Harus Penuhi Syarat Gila Ini

Liverpool disebut sebagai batu loncatan yang sempurna untuk striker Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, sebelum bergabung dengan Real Madrid.
TWITTER.COM/WATCH_LFC
Liverpool disebut sebagai batu loncatan yang sempurna untuk striker Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, sebelum bergabung dengan Real Madrid.

Akan tetapi, Liverpool juga dikabarkan menjadi peminat kuat Mbappe pada bursa transfer musim panas nanti.

Terlebih lagi, Mbappe sempat menyampaikan rasa kagumnya pada Juergen Klopp dan skuad Liverpool pada musim lalu.

Tak hanya itu, media Prancis, L'Equipe, juga melaporkan kalau pemilik Liverpool, John William Henry, pernah mengajak Mbappe dan keluarganya terbang dengan jet pribadi miliknya.

Momen tersebut terjadi pada 2017 silam saat penyerang 22 tahun itu masih bermain di AS Monaco.

Dalam momen tersebut, Henry membicarakan soal potensi transfer Mbappe ke Liverpool.

Baca Juga: Liverpool dan 3 Triliunnya Cuma bakal Jadi Batu Loncatan Kylian Mbappe


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : L'Equipe, Marca
REKOMENDASI HARI INI

BWF World Tour Finals 2024 - 3 Musuh Besar Gagal Lolos, Ganda Putra Malaysia Beralih Waspadai Fajar/Rian

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X