Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ganasnya Kebangetan, Si Binatang Buas Jadi Raja KO Kelas Berat UFC

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 21 Februari 2021 | 13:40 WIB
Petarung kelas berat UFC, Derrick Lewis, setelah pertarungan melawan Curtis Blaydes pada ajang UFC Vegas 19 di UFC Apex, Las Vegas, Nevada,  Amerika Serikat, Minggu (21/2/2021).
TWITTER.COM/UFCEUROPE
Petarung kelas berat UFC, Derrick Lewis, setelah pertarungan melawan Curtis Blaydes pada ajang UFC Vegas 19 di UFC Apex, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Minggu (21/2/2021).

Sosok berjulukan The Beast itu bersama dengan Vitor Belfort, sama-sama mengoleksi 12 kemenangan lewat KO.

Artinya, Lewis sama saja menjadi raja KO untuk kelas berat UFC karena Belfort lebih banyak berkarier di kelas menengah dan kelas berat-ringan. 

Baca Juga: Dibantu Mulut Manis Manajer Khabib, Mantan Murid Mike Tyson Gak Jadi Dipecat UFC

Sebab selama karier petarung 36 tahun itu lebih banyak dihabiskan di kelas berat. 

Setelah menumbangkan Blaydes, kini Lewis jadi memiliki catatan 25-7-1NC dengan 20 KO, 1 submission, dan 4 keputusan mutlak.

Setelah UFC Vegas 19, sejatinya, Lewis mempunyai peluang untuk mendapatkan pertarungan perebutan titel kelas berat UFC.

Namun, dia harus mengantre terlebih dahulu karena Jon Jones sudah menanti pemenang Stipe Miocic vs Francis Ngannou.

Baca Juga: 6 Jagoan UFC Ini Jangan Harap Bisa Bertarung dengan Khabib Nurmagomedov

Jones mendapatkan akses istimewa untuk menjadi penantang selanjutnya sang pemilik gelar juara kelas berat UFC lantaran prestasinya di kelas berat-ringan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MMAFighting.com, UFC.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X