McKennie sejajar dengan striker I Bianconeri, Alvaro Morata, yang juga sudah mengukir empat gol di Serie A musim ini.
Selain Cristiano Ronaldo, pemain Juventus yang lebih produktif daripada McKennie di Liga Italia hanya Federico Chiesa.
Chiesa unggul satu gol atas McKennie.
Baca Juga: Berkat CR7 Airlines, Cristiano Ronaldo Cuma di Bawah Ibrahimovic soal Total Klub yang Dibobol
Bukan hanya soal gol yang bisa Weston McKennie berikan untuk Juventus.
McKennie juga mahir bermain di berbagai posisi.
Di ajang Serie A, Andrea Pirlo telah menurunkan McKennie sebagai gelandang tengah (13 pertandingan), gelandang kanan (3), gelandang kiri (2), dan gelandang bertahan (1).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | whoscored.com, twitter.com/OptaPaolo, Transfermarkt.com |