Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Menpora 2021 - Pelatih Persib Usulkan Pertandingan Digelar 3x30 Menit

By Arif Setiawan - Rabu, 24 Februari 2021 | 19:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
KRIS ANDIEKA/VIKINGPERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

BOLASPORT.COM - Sebelum memulai kompetisi Liga 1 2021, PT Liga Indonesia Baru (LIB) berencana menggelar turnamen pramusim bertajuk Piala Menpora 2021.

Direncanakan Piala Menpora 2021 akan dilaksanakan pada tanggal 20 Maret hingga 25 April mendatang.

Nantinya sebanyak 18 klub bakal ikut ambil bagian dalam ajang ini.

Klub tersebut semuanya berasal dari Liga 1. Salah satunya adalah Persib.

Baca Juga: Shin Tae-yong akan Pantau Pemain di Piala Menpora 2021

Menanggapi hal ini, Persib pun memberikan dukungannya.

Tak hanya dukungan Maung Bandung juga mengirimkan beberapa saran.

Saran yang dimaksud terkait format pertandingan yang akan dipilih.

Baca Juga: Disurati Perihal Piala Menpora 2021, PSM Makassar Dapat Tugas Baru dari PT LIB

Dikatakan oleh Robert Rene Alberts selaku pelatih Persib, ia mengusulkan pertandingan tidak digelar seperti biasa yakni dengan durasi waktu 2x45 menit.

Robert memiliki gagasan bahwa kalau bisa dalam setiap laga dibagi menjadi tiga babak.

Setiap babaknya berdurasi 30 menit, sehingga satu laganya tetap 90 menit.

Baca Juga: Persiraja Banda Aceh Pasang Target Khusus di Piala Menpora 2021

Hanya saja ada tiga jeda yang terjadi. Usulan Robert tersebut dilontarkannya bukan tanpa alasan.

Menurutnya adanya tiga waktu istirahat bisa menghindarkan pemain dari kelelahan.

Baca Juga: Piala Menpora 2021 Dinilai Tetap Menarik Meski Tanpa Pemain Asing

Terlebih sudah hampir satu tahun pemain tak jalani sebuah kompetisi.

Tak berhenti sampai di situ, pelatih asal Belanda juga ingin di setiap jeda nantinya klub bisa melakukan pergantian pemain.

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.
PERSIB.CO.ID
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts.

"Ini juga tetap sebuah turnamen di mana di dalamnya ada babak knock out di semifinal dan final yang artinya menuntut tim untuk selalu menang," kata Robert, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jabar.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Minta Batalkan Kontrak, Omid Nazari Pamit dari Persib

"Untuk hal ini, kamu mengajukan gagasan untuk menggelar pertandingan hanya dengan durasi 3x30 menit.

"Dan memungkinkan pergantian di masa rehat agar pemain tidak mengalami kelelahan sehingga menghindarkan pemain dari risiko cedera, tapi mereka juga tampaknya tidak mendengarkan hal itu," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribun Jabar
REKOMENDASI HARI INI

Punya Bakat Luar Biasa, Shin Tae-yong Berharap Marselino Ferdinan Bisa Mencapai Level yang Sama dengan Son Heung-min

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136