"Kami belum melihat yang terbaik dari Rashford," kata Yorke lagi.
"Saya pikir jika kami memberinya beberapa tahun lagi dan membiarkan dia mempelajari seluk beluk permainannya sedikit lebih banyak, dia akan menjadi lebih baik."
"Saya menganggap dia masih dalam bagian pendidikan itu, jadi dia butuh beberapa tahun lagi sebelum dia berkembang menjadi pemain yang lengkap," tutup Yorke.
Baca Juga: Marcus Rashford Dinilai Tidak Akan Bisa Jadi Striker yang Tajam
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | ESPN, Transfermarkt.com |