Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Franck Kessie Jadi Bruno Fernandes-nya AC Milan, AS Roma Dibikin Keok di Babak Pertama

By Rebiyyah Salasah - Senin, 1 Maret 2021 | 03:46 WIB
Franck Kessie menjelma jadi Bruno Fernandes-nya AC Milan setelah membikin AS Roma keok di babak pertama.
TWITTER.COM/ACMILAN
Franck Kessie menjelma jadi Bruno Fernandes-nya AC Milan setelah membikin AS Roma keok di babak pertama.

Seperti Kessie, Fernandes juga kerap ditunjuk sebagai algojo penalti Setan Merah. 

Dikutip BolaSport.com dari Opta Joe, Kessie telah mencetak tujuh gol dari titik putih di Liga Italia musim ini. 

Dia menyamai jumlah gol Fernandes, Wissam Ben Yedder, dan Memphis Depay. 

Keempat pemain tersebut menjadi pemain yang paling banyak mencetak gol penalti di lima liga top Eropa. 

Baca Juga: Liverpool Kelabakan Lawan Kiper Dewa Sheffield United, Lakukan Penyelamatan Tiap 9 Menit

AS Roma 0-1 AC Milan (Franck Kessie 42'-pen)

Susunan pemain AS Roma dan AC Milan

AS Roma (3-4-2-1): 13-Pau Lopez; 23- Gianluca Mancini, 4-Bryan Cristante, 20- Federico Fazio; 2-Rick Karsdorp, 14-Gonzalo Villar, 17-Jordan Veretout, 37-Leonardo Spinazzola;77-Henrikh Mkhitaryan, 7-Lorenzo Pellegrini; 21-Borja Mayoral

Pelatih: Paulo Fonseca

AC Milan (4-2-3-1): 99-Gianluigi Donnarumma; 2-Davide Calabria, 24-Simon Kjaer, 23-Fikayo Tomori, 19-Theo Hernandez; 8-Sandro Tonali, 79-Franck Kessie; 56-Alexis Saelemaekers, 10-Hakan Calhanoglu,12- Ante Rebic; 11-Zlatan Ibrahimovic

Pelatih: Stefano Pioli

Wasit: Marco Guida

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Lega Serie A
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136