Atas dasar itu pihak PSS Sleman menyangkan mundurnya Wawan Febrianto dari tim
Meski begitu, PSS Sleman sangat menghargai keputusan yang dibuat oleh Wawan Febrianto.
"Memang ada hal-hal yang tidak dapat dijelaskan secara gamblang. Percayalah ini sudah melalui proses yang cukup rumit dan kami harus mengambil keputusan," ujar Direktur Utama PT Putra Sleman Sembada, Marco Gracia Paulo.
Menurutnya, Wawan Febrianti sudah meminta maaf kepada manajemen dan fans atas gagalnya ia bergabung bersama PSS Sleman.
Baca Juga: Timnas U-22 Indonesia Vs Tira Persikabo - Shin Tae-yong Minta Satu Hal
Dengan gagalnya Wawan Febrianto bergabung dengan tim, tentu PSS Sleman kekurangan satu pemain.
Namun hal tersebut tidak terlalu memusingkan manajemen karena sudah optimis dengan pemain yang sekarang.
"Kami menghargai keputusan Wawan. Apalagi kejadian ini memang di luar kendali kami," ungkapnya.
"Kami percaya dan optimis dengan tim yang ada. PSS akan memiliki musim yang luar biasa," pungkasnya.
Baca Juga: Kata-kata Perpisahan Hansamu Yama untuk Persebaya Surabaya
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | pssleman.id |
Komentar