Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Pantas Berpesta Lawan Cagliari, Ronaldo Seharusnya Diusir Sejak Menit ke-12

By Rebiyyah Salasah - Senin, 15 Maret 2021 | 12:15 WIB
Cristiano Ronaldo berhasil membawa Juventus menang 3-1 atas Cagliari.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Cristiano Ronaldo berhasil membawa Juventus menang 3-1 atas Cagliari.

"Saya benar-benar kecewa dengan cara para pemain saya melakukan pendekatan ini," ujar Giulini.

"Akan tetapi, saya sangat kecewa karena Ronaldo tidak diusir, sebab insiden itu bisa mengubah permainan."

“Insiden itu adalah insiden yang berbahaya, aksi itu membahayakan keselamatan penjaga gawang kami dan karenanya harus dihukum dengan kartu merah."

"Inilah yang dinyatakan dalam buku peraturan," kata dia menegaskan.

Dagu kiper Cagliari, Alessio Cragno, terluka usai dihantam sepatu megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo,dalam laga pekan ke-27 Liga Italia, Minggu (14/3/2021) waktu setempat.
TWITTER.COM/INTCHAMPIONSCUP
Dagu kiper Cagliari, Alessio Cragno, terluka usai dihantam sepatu megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo,dalam laga pekan ke-27 Liga Italia, Minggu (14/3/2021) waktu setempat.

Berbeda dengan pendapat Tommaso Giulini, Leonardo Semplici sebagai pelatih Cagliari menolak membahas potensi kartu merah Ronaldo.

Alih-alih menyalahkan keputusan wasit, Semplici mengaku kekalahan itu merupakan hasil dari kesalahan yang dilakukan timnya.

Semplici pun mengatakan bahwa dirinya bertanggung jawab atas hasil buruk tersebut.

Baca Juga: Direktur Juventus Hanya Bisa Tertawa Tanggapi Rumor Soal Cristiano Ronaldo

"Saya tidak pernah berbicara tentang wasit dan saya tidak akan memulai sekarang," ujar Semplici.

"Kami membiarkan Juventus terlalu banyak melakukan serangan balik dan membiarkan diri kami terbuka dengan kekuatan mereka."

"Kami tidak menjaga jarak yang benar dan memiliki sikap yang salah sejak awal," kata dia.

"Saya bertanggung jawab karena ternyata saya tidak berhasil menggali ke dalam tim betapa pentingnya sikap kami dalam pertandingan ini."

"Saya pikir pada akhirnya itu lebih karena kesalahan kami sehingga kami kalah daripada memberikan pujian kepada Juventus," ucap Semplici lagi.  

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : football Italia
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Persib yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024 Sumringah Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X