Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Tingkatkan Kualitas, Solskjaer Disarankan Rekrut Duo Borussia Dortmund

By Sandi Lathunusa - Selasa, 16 Maret 2021 | 15:50 WIB
Eks Arsenal, Ian Wright, menyarankan Ole Gunnar Solskjaer untuk rekrut duo pemain Borussia Dortmund untuk tingkatkan kualitas timnya.
TWITTER.COM/TRANNELREKOLG
Eks Arsenal, Ian Wright, menyarankan Ole Gunnar Solskjaer untuk rekrut duo pemain Borussia Dortmund untuk tingkatkan kualitas timnya.

"Man United perlu melibatkan pemain bertahan untuk memulai serangan, pemain yang bisa menjadi penghubung dengan pemain depan, pemain yang bisa menyisir sisi pertahanan, dan mengirim umpan ke Fernandes dan kemudian dia menciptakan peluang."

"Lalu tiba-tiba Anda bisa melakukan serangan balik atau Anda bisa bermain melewati pertahanan lawan. Itulah yang mereka butuhkan, salah satu dari keduanya."

"Saya tidak berpikir bahwa Sancho adalah sesuatu yang harus mereka lupakan begitu saja, karena dia pemain yang kreatif dan dia mampu melewati pemain lawan," tutur Wright melanjutkan.

Baca Juga: Selain Persaingan dengan Alex Telles, Ini Hal yang Buat Luke Shaw Berkembang Pesat

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Premier League Production
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Mees Hilgers Tidak Alami Cedera Parah, Bisa Bela Timnas Indonesia Saat Hadapi Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X