Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Freekick Atalanta Jadi Sorotan, Tembok Bergerak Sembunyikan Penendang Asli Sukses Kaburkan Pandangan Kiper Real Madrid

By Bagas Reza Murti - Rabu, 17 Maret 2021 | 09:40 WIB
Tendangan bebas Atalanta menjadi sorotan menarik saat tumbang 1-3 dari Real Madrid  pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2020-2021 di Stadion Alfredo di Stefano, Selasa (16/3/2021) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.
TWITTER.COM/ESPNFUTBOLCLUB
Tendangan bebas Atalanta menjadi sorotan menarik saat tumbang 1-3 dari Real Madrid pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2020-2021 di Stadion Alfredo di Stefano, Selasa (16/3/2021) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.

Sayangnya gol cantik Luis Muriel tersebut tak mampu menghindarkan Atalanta dari kekalahan.

Hanya selang 2 menit, Marco Asensio menjadi penentu hasil laga usai mencetak gol dengan kaki kiri.

Skor 3-1 untuk kemenangan Real Madrid menjadi hasil akhir laga melawan Atalanta.

Real Madrid pun berhak lolos ke babak perempat final dengan agregat 4-1 karena sudah mengantongi kemenangan 1-0 pada laga leg pertama.

Baca Juga: Pelanggaran Terbiadab Sepanjang Masa Muncul di Turki, Terbang Tendang Kuping Berujung 7 Jahitan

"Kami kebobolan gol di awal-awal laga karena dua eror yang kami lakukan, itu benar-benar membuat kepercayaan diri turun," ujar Muriel dilansir BolaSport.com dari Sky Sport Italia.

"Yang saya kagumi dari mereka (Real Madrid) adalah pressing dan sikap kalem yang mereka perlihatkan," tambahnya.

Tersingkirnya Atalanta membuat mereka kini fokus untuk mengamankan posisi 4 besar di Serie-A.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com, Sky Sport Italia
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Inggris Rilis Skuad, Lagi-lagi Tak Satu pun Pemain Man United Diajak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X