Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampil Gemilang, Petenis Muda Indonesia Sabet 2 Gelar di Singapura

By Agung Kurniawan - Jumat, 19 Maret 2021 | 19:45 WIB
Petenis muda Indonesia, Nathan Anthony Barki usai menyabet gelar juara di Singapura, Jumat (19/3/2021)
PP PELTI
Petenis muda Indonesia, Nathan Anthony Barki usai menyabet gelar juara di Singapura, Jumat (19/3/2021)

Selepas laga, Nathan mengaku bahwa dia terinspirasi tampil maksimal usai menyaksikan laga tenis ATP 250 di Singapura.

"Pengalaman menyaksikan laga tenis profesional dunia ATP 250 Singapore membuat saya bekerja keras mempersiapkan diri untuk turnamen pekan ini," ujar Nathan, dalam siaran pers PP Pelti yang diterima BolaSport.com.

Nathan menempati unggulan teratas pada ajang ini, sedangkan dari segi peringkat, dia berada di urutan ke-198 junior dunia.

Baca Juga: Petenis Muda Indonesia Juarai Singapore ITF Junior Championship I 2021

Lebih lanjut, Nathan Anthony Barki merasa kondisi fisiknya benar-benar bugar dan dia tampil garang sejak awal bergulirnya turnamen ini.

"Saya merasa amat segar juga sangat siap bertarung sejak awal turnamen," kata Nathan.

Prestasi Nathan semakin kinclong setelah sukses memboyong pula gelar juara ganda putra bersama Brendan Nicholas Hendrata.

Duet Merah Putih ini mengungguli pasangan gado-gado Malaysia dan Singapura, Jagger Zhen Chih Ong Patzwald/ Matthew Johnstone, dengan skor 6-4 7-6(8).

Gelar ini merupakan yang pertama bagi Nathan dari nomor ganda putra.

Sebelumnya, dia selalu kalah dalam lima partai final di Singapura dan Kamboja.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : PP Pelti
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Siapkan Bonus Besar Jika Timnas Indonesia Bisa Rebut Enam Poin di Empat Laga Sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X