Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Duet Bareng Marc Marquez, Pol Espargaro Miliki Kesempatan Terakhir Juarai MotoGP

By Agung Kurniawan - Sabtu, 20 Maret 2021 | 15:50 WIB
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro.
TWITTER.COM/HRC_MOTOGP
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro.

Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.
HONDA RACING CORPORATION
Marc Marquez (kiri) akan mendapatkan tantangan musuh baru yakni rekan setimnya Pol Espargaro.

"Ini adalah kesempatan terakhir yang saya miliki untuk menjadi juara dunia," kata Pol Espargaro, dilansir dari Motosan.

Pemikiran tersebut muncul karena Pol Espargaro melihat Repsol Honda menjadi tim yang bisa membawanya menjadi juara.

Selain itu, Pol Espargaro juga sadar bahwa dengan usianya yang mendekati kepala tiga, peluang bergabung dengan tim besar bakal makin mengecil.

Baca Juga: Gaet Manusia Pertama yang Bisa Lawan Alien, Aprilia Siap Jadi Tim Pabrikan Tulen di MotoGP

"Jika saya tidak mendapatkannya di Repsol Honda, saya takkan mendapatkannya juga bersama tim lain," ucap Pol Espargaro.

"Waktu yang saya miliki hampir habis, saya memiliki sisa empat musim untuk berada dalam kondisi fisik dan mental yang prima," ucap Pol Espargaro.

"Dalam empat tahun inilah, saya harus berusaha untuk mencapai impian saya," tutunya menambahkan.

Pol Espargaro diboyong Repsol Honda setelah menunjukkan prospek menjanjikan bersama Red Bull KTM.

Baca Juga: Soal Konflik Valentino Rossi-Marc Marquez, Bos MotoGP Angkat Tangan


REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Dikode Pelatih Ko Hee-jin Bisa Main, Red Sparks Wajib Gasak Tim Legendaris

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X