Tira Persikabo kembali menebar ancaman ke gawang Arema FC melalui kerjasama antar pemain.
Tendangan dari Dimas Drajad setelah menerima umpan matang dari pemain Tira Persikabo masih bisa diamankan penjaga gawang Arema FC, Teguh Amiruddin.
Baca Juga: Piala Menpora 2021 - Susunan Pemain Arema FC Vs Tira Persikabo
Di menit ke 26, KH Yudo kembali menyia-nyiakan peluang enam yang didapat.
Menerima umpan dari Johan Alfarizi, KH melepaskan tendangan dari sisi kiri pertahanan Tira Persikabo.
Akan tetapi, tendangan dari KH Yudo masih melenceng tipis dari gawang Tira Persikabo.
Tira Persikabo kembali memberikan tekanan di lini pertahanan Arema FC melalui serangan balik cepat.
Abduh Lestaluhu yang menerima umpan dari pemain Tira Persikabo tak berhasil menceploskan bola itu untuk masuk ke gawang Arema FC.
Baca Juga: Aman, Zainudin Amali Pastikan Laga Pembuka Piala Menpora 2021 Lancar
KH Yudo kembali mendapatkan kesempatan untuk menyamakan kedudukan pada menit ke 35.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar