Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Cuma Jadi Masalah Buat Juventus, Baik di Era Sarri Maupun Pirlo

By Adi Nugroho - Rabu, 24 Maret 2021 | 17:15 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, menggiring bola dalam laga Liga Italia kontra Benevento di Stadion Allianz, Minggu (21/3/2021).
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, menggiring bola dalam laga Liga Italia kontra Benevento di Stadion Allianz, Minggu (21/3/2021).

Menurut Cassano, selama di Juventus Cristiano Ronaldo hanya memikirkan soal gol dan rekor pribadi.

Contoh dari masalah yang timbul karena ego Ronaldo tadi, menurut Cassano, adalah pemecatan Maurizio Sarri dari kursi kepelatihan Juventus.

Cassano menganggap bahwa Ronaldo adalah masalah utama Sarri ketika menukangi Juventus.

Ronaldo dirasa telah membuat Sarri tidak bisa menerapkan gaya bermainnya di Juventus secara penuh.

Baca Juga: Menpora Zainudin Amali Paparkan Grand Design Olahraga Nasional

"Jika Anda menjual Cristiano, ada 100 juta euro yang dapat digunakan untuk merekrut beberapa pemain top," tutur Cassano seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Tahun lalu, Sarri menerapkan sepak bola terbaik dalam beberapa tahun terakhir, namun tetap dipecat."

"Masalah utamanya di Juventus adalah Cristiano Ronaldo. Anda tidak bisa punya pelatih yang ingin bekerja sama dengan Cristiano Ronaldo," kata Cassano menambahkan.

Baca Juga: Jadwal Orleans Masters 2021 - Putri KW dan Chico Siap Tampil Bagus

Tak hanya Sarri, Cassano juga merasa bahwa Ronaldo telah memberikan masalah tersendiri untuk Juventus era kepelatihan Andrea Pirlo.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X