Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Qatar 2021 - Bagnaia Ketagihan Slipstream Bareng Rossi

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 28 Maret 2021 | 18:10 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, saat berdiri di podium usai mendapatkan pole position MotoGP Qatar 2021.
TWITTER.COM/DUCATICORSE
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, saat berdiri di podium usai mendapatkan pole position MotoGP Qatar 2021.

Kedua pembalap Italia itu silih bergantian untuk menjadi yang berada didepan saat melakukan slipstream pada kualifikasi. 

Namun, keberuntungan justru berpihak pada Rossi menjelang waktu kualifikasi hampir habis.

Rossi saat itu mengikuti pergerakan Bagnaia yang mampu menggeber motor Ducatinya dengan cepat.

Baca Juga: MotoGP Qatar 2021 - Terlalu Lama Jadi Pembalap Pabrikan, Valentino Rossi Kebingungan Usai Tempati Grid Ke-4

Bagnaia sukses mendapatkan pole position dengan mencetak waktu 1 menit 52,772 detik, sedangkan Rossi ditempat keempat dengan selisih 0,342 detik.

Setelah sesi kualifikasi selesai, Bagnaia berbicara di depan media bahwa aksi slipstream dengan Rossi terjadi tanpa kesengajaan.

"Itu tidak direncanakan. Kami menemukan diri kami bersama. Meski dia dibelakang saya, saya memutuskan untuk mendorong dengan keras," kata Bagnaia, dikutip BolaSport.com dari GPone.

"Strateginya berhasil untuk kami berdua, mungkin kami akan melakukannya lagi," ucap Bagnaia sambil tertawa.

Baca Juga: MotoGP Qatar 2021 - Jack Miller Ingin Kalahkan Murid Valentino Rossi

 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X