Real Madrid sendiri sebenarnya meraih kemenangan 2-0 atas Eibar pada laga Sabtu (3/4/2021).
Namun, raihan 3 poin tak cukup untuk membuat mereka melebarkan jarak dari Barcelona yang sebelumnya menduduki posisi tiga dengan selisih satu angka.
Adapun kemenangan tersebut juga membuat Barcelona semakin dekat ke pucuk yang saat ini dihuni Atletico Madrid.
Kekalahan 1-0 Atletico Madrid dari Sevilla pada Minggu (4/4/2021) atau Senin dini hari WIB membuat Barcelona terbantu dilapangkan jalannya menuju puncak klasemen.
Dengan koleksi 65 poin, Barca hanya berjarak satu angka saja dari Atletico.
Hasil Liga Spanyol sampai Senin (6/4/2021):
- Levante 0-2 Huesca (Rafa Mir 15', 54')
- Granada 0-3 Villarreal (Gerard Moreno 9'-pen., 18', 60'-pen.)
- Real Madrid 2-0 Eibar (Marco Asensio 41', Karim Benzema 73')
- Osasuna 0-0 Getafe
- Alaves 1-3 Celta Vigo (Florian Lejeune 86'; Nolito 8', Iago Aspas 14, Santi Mina 20')
- Elche 1-1 Betis (Pere Milla 36'; Borja 14'-pen.)
- Cadiz 2-1 Valencia (Juan Cala 14', Marcos Mauro 88'; Kevin Gameiro 19')
- Sevila 1-0 Atletico Madrid (Marcos Acuna 70')
- Barcelona 1-0 Real Valladolid (Ousmane Dembele 90')
Klasemen Liga Spanyol
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | UEFA.com, Sofa Score |
Komentar