Masuknya kedua pemain tersebut berhasil memberikan dampak positif bagi Persebaya.
Peluang demi peluang terus didapatkan Supriadi dkk.
Hingga akhirnya sebuah gol pun tercipta.
Memanfaatkan tendangan bebas dari Alwi Slamat di menit ke-61, Arif Satria menanduk bola yang tidak bisa dihadang oleh Teja.
Baca Juga: Persiapan Tim sudah Mantap, Teco Akui Paham Permainan PSS Sleman
Skor berubah menjadi 3-1.
Tiga menit berselang, malapetaka kembali didapatkan Persib.
Kali ini, satu pemain Persib harus meninggalkan pertandingan lebih awal akibat mendapat kartu merah.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar