Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raja Kelas Berat UFC Punya Kemampuan Kalahkan Tyson Fury

By Muhamad Husein - Rabu, 14 April 2021 | 23:45 WIB
Francis Ngannou dinobatkan sebagai juara kelas berat UFC yang baru usai mengalahkan Stipe Miocic pada ajang UFC 260, Sabtu (27/3/2021).
TWITTER.COM/UFCBRASIL
Francis Ngannou dinobatkan sebagai juara kelas berat UFC yang baru usai mengalahkan Stipe Miocic pada ajang UFC 260, Sabtu (27/3/2021).

Meski menjadi yang terbaik dalam dunia tinju, Cooper yakin anak asuhnya bisa mengimbangi Fury.

"Tyson Fury adalah petinju terbaik di dunia," kata Cooper kepada RT Sport, dikutip BolaSport.com.

"Tyson merupakan tantangan bagi seluruh kelas berat karena memiliki atribut, kecepatan, dan kemampuan, pertahanan yang bagus, dan kepercayaan diri."

"Tyson benar-benar hebat dan pertandingan tinju dengan dia akan menyulitkan bagi siapapun."

Baca Juga: Dillian Whyte Ingin Kabulkan Impian Sang Juara Kelas Berat UFC

"Tapi Francis bisa melawan kelas berat manapun dengan waktu dan sedikit latihan. Dia pasti bisa melakukannya, karena dia punya kekuatan.

Bahkan, Cooper juga tidak ragu jika seluruh latihan telah dijalani oleh Ngannou, maka petarung berjuluk The Predator tersebut bisa sangat mematikan. 

Dia menjamin Tyson Fury bakal kelabakan dan bisa menelan kekalahan jika duel melawan Ngannou terwujud.

"Tentu saja dia bis bertinju, dan pada akhirnya dia bisa mengalahkan seseorang seperti Tyson Fury," ujar Cooper yakin.

Baca Juga: Sama-sama Seram, The Undertaker Samakan Francis Ngannou dengan Mike Tyson

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : RT Sport
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X