Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Salah Pilih Lawan, Jake Paul Bakal Kewalahan Hadapi Legenda MMA

By Muhamad Husein - Sabtu, 17 April 2021 | 00:05 WIB
Youtuber sekaligus petinju, Jake Paul (kiri) dengan mantan petarung UFC, Ben Askren (kanan)
TWITTER.COM/EAGLESMESH
Youtuber sekaligus petinju, Jake Paul (kiri) dengan mantan petarung UFC, Ben Askren (kanan)

"Ben adalah orang paling kompetitif yang dapat Anda lihat. Tak masalah apapun itu, dia tetap kompetitif."

"Hal terakhir yang ingin kami lalukan adalah ingin membuat Jake Paul kalah. Jika kalian pikir ini merupakan gurauan, Anda bisa lihat pertandingan ke depan," ucap Rhodes lagi. 

Baca Juga: Ryan Garcia Remehkan Kemampuan Conor McGregor dalam Bertinju

Selama berkarier sebagai petarung MMA, Ben Askren memang dikenal memiliki kemampuan bergulat bukan sebagai penyerang.

Rhodes meyakinkan bahwa meski gulat menjadi keahlian Askren, petarung berjuluk The Funky itu telah mengalami transformasi jelang pertarungan mendatang.

Askren disebut Rhodes telah menjalani pelatihan sebagai seorang petinju dan akan menunjukkan kemampuannya di atas ring.

Rhodes juga optimistis anak didiknya itu akan mendominasi pertarungan dan membuat Jake Paul kewalahan.

Baca Juga: Bos UFC Bisa Panas, Petinju Youtuber Jake Paul Mau Bajak Pemenang Trilogi Dustin Poirer vs Conor Mcgregor

"Jika Anda melihat karier Ben dan Jake, terlihat dari jumlah waktu dan pengalaman selama berada di arena, entah itu di ring atau oktagon, dia akan nyaman di sana," ujar Rhodes.

"Jadi, semakin lama pertarungan berlangsung, semakin baik bagi kami. Ben beberapa kali pernah bilang dia bukan atlet yang bisa bergerak cepat."

"Sementara itu, mereka punya kardio yang bagus, pengondisian yang lebih baik, dan yang bisa saya katakan tentang Ben dia saat ini sudah fokus pada tinju. Dia memiliki kardio seorang petinju, dia bisa melakukkannya. Kami akan mendominasi."

"Yang kami harus lakukan adalah pertarungan jarak dekat yang kompetitif dan seiring waktu kami akan menyalip lewat pengalaman dalam hal bertarung, bukan hanya tinju, tetapi pertarungan. Ini akan mulai muncul," tutur Rhodes menegaskan. 

Baca Juga: Lawan Petinju Abal-abal, Legenda UFC Akan Kehilangan Reputasi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : mmajunkie.com
REKOMENDASI HARI INI

Arema FC Bangga Kirim 2 Pemain ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136