Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Portugal 2021 - Valentino Rossi Merasa Lebih Cepat, tetapi Tetap Tertinggal

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 18 April 2021 | 15:20 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada hari pertama seri balap MotoGP Portugal di Sirkuit Portimao, Jumat (16/4/2021).
MOTOGP.COM
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, pada hari pertama seri balap MotoGP Portugal di Sirkuit Portimao, Jumat (16/4/2021).

Segala upaya sudah dicoba oleh Rossi untuk bisa tampil kompetitif pada MotoGP Portugal 2021.

Namun, upayanya belum membuahkan hasil sesuai yang diharapkan.

"Saya ingin memperjuangkan posisi yang lebih baik. Saya khawatir karena di lintasan ini, saya berjuang dan menderita," tutur Rossi.

"Kami mencoba membenahi semuanya, dari setelan hingga gaya berkendara saya, saat ini, saya tidak secepat yang saya inginkan," ucap dia lagi.

Baca Juga: Link Live Streaming MotoGP Portugal 2021 - Menanti Aksi Balapan Marquez, Mulai Pukul 19.00

Rossi merasa minder dengan pencapaian Fabio Quartararo dan Maverick Vinales yang merupakan pembalap tim pabrikan Yamaha.

Fabio Quartararo dan Maverick Vinales mampu memelesat kendati memakai motor yang mirip dengan Rossi.

"Dua motor dari tim pabrikan, Quartararo dan Vinales, mereka lebih cepat dan membuat saya khawatir," tutur Rossi.

"Saya pikir saya lebih kompetitif. Saat ini kami hanya terus bekerja, coba tingkatkan langkah demi langkah," imbuhnya meneruskan.

Baca Juga: Harga Diri MMA Jatuh, Eks Juara One Championship Ben Askren KO di Tangan Youtuber Jake Paul


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X