Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Apriyani Rahayu, Eng Hian Sudah Siapkan Pengganti Greysia Polii

By Diya Farida Purnawangsuni - Senin, 19 April 2021 | 22:30 WIB
Pelatih kepala ganda putri Indonesia, Eng Hian, berpose dengan Greysia Polii/Apriyani Rahayu, setelah memastikan medali emas pada SEA Games 2019 di Muntinlupa Sports Center, Manila, Filipina, Desember 2019.
BADMINTON INDONESIA
Pelatih kepala ganda putri Indonesia, Eng Hian, berpose dengan Greysia Polii/Apriyani Rahayu, setelah memastikan medali emas pada SEA Games 2019 di Muntinlupa Sports Center, Manila, Filipina, Desember 2019.

Oleh karena itu, Eng Hian sudah mulai menyiapkan calon pengganti Greysia Polii andai hari pensiunnya tiba.

"Tentu saja saya sudah memikirkan hal tersebut (Greysia pensiun) dan calon penggantinya," ucap Eng Hian.

"Jadi, ketika Greysia pensiun, Apriyani tidak perlu memulai dari nol lagi," kata pelatih yang akrab disapa koh Didi itu.

Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, saat bertanding melawan Chang Ye-na/Kim Hye-rin (Korea Selatan) pada babak kesatu All England Open 2020 di Arena Birmingham, Inggris, Rabu (11/3/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, saat bertanding melawan Chang Ye-na/Kim Hye-rin (Korea Selatan) pada babak kesatu All England Open 2020 di Arena Birmingham, Inggris, Rabu (11/3/2020).

Berbeda dengan nomor tunggal putri yang didominasi oleh beberapa nama saja, persaingan pada nomor ganda putri lebih dinamis.

Fakta inilah yang amat diperhatikan Eng Hian.

Apalagi, setelah era keemasan Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari, baru ada satu pasangan yang mampu meneruskan tongkat estafet tersebut dan mereka adalah duet Greysia/Apriyani.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BWF Badminton
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Rahmat Yeremia Lewati Fikri/Daniel, Alwi Farhan Tempel Chico Saat Tunggal Putri Indonesia Naik Ratusan Posisi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X