Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Franco Morbidelli Minta VR46 Carikan Motor Pabrikan pada MotoGP 2022, Mau Keluar dari Petronas?

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 24 April 2021 | 07:00 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli, saat berbaris di grid menjelang balapan MotoGP Qatar di Sirkuit Losail, Doha, Qatar, 28 Maret 2021.
PETRONAS YAMAHA SRT
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli, saat berbaris di grid menjelang balapan MotoGP Qatar di Sirkuit Losail, Doha, Qatar, 28 Maret 2021.

Dilansir dari GPOne, Direktur Komunikasi Yamaha, William Favero, menyebut pihaknya hanya memenuhi permintaan dari Petronas.

Di sisi lain, petinggi Petronas Yamaha SRT kompak mengatakan bahwa Franco Morbidelli sudah legawa tetap memakai motor lama.

Bertahan dengan motor yang sama dirasa sebagai opsi yang lebih aman bagi Franco Morbidelli jika berkaca dari masalah besar motor pabrikan Yamaha musim lalu.

Franco Morbidelli sendiri tidak ingin membuang potensi juara yang dimilikinya dengan terus memakai motor lawas.

Baca Juga: Maverick Vinales: Jadi Korban Hoaks, Di-bully Netizen, Kini Tutup Akun Twitter

Pembalap berdarah Italia-Brasil itu pun sudah memiliki target jelas perihal masa depannya pada musim 2022.

Franco Morbidelli menginginkan dukungan berupa motor pabrikan. Mau tetap di tim satelit atau naik kelas ke tim pabrikan, Franco Morbidelli tidak terlalu peduli.

"Saya pikir dengan regulasi sekarang, pembalap tim satelit bisa bersaing untuk memperebutkan gelar," kata Franco Morbidelli, dilansir dari Crash.

"Namun, mereka akan memiliki peluang yang lebih besar jika memiliki [motor] spesifikasi terbaru!" imbuhnya sambil tertawa.

Baca Juga: Harap Bersabar, Marc Marquez Belum Siap Pikirkan Gelar Juara Dunia


REKOMENDASI HARI INI

Menpora Akui Masih Tunggu Berkas Naturalisasi Ole Romeny dari PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136