"Tammy tidak mendapatkan menit bermain yang sama seperti Timo Werner. Werner mencetak gol pada akhir pekan lalu tapi dia gagal mencetak gol lawan Real Madrid."
"Jika Anda menjadi Tammy, Anda akan duduk di sana dan berkata; baiklah, saya harus bermain setidaknya di akhir pekan agar saya juga bisa bermain pada leg kedua lawan Real Madrid," tutur Ferdinand melanjutkan.
Baca Juga: Lionel Messi Siap Angkat Koper dari Barcelona, PSG Bersedia Beri Kontrak 2 Tahun
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | BT Sport |
Komentar