Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSG Perpanjang Catatan Tak Pernah Menang Lawan Manchester CIty

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 29 April 2021 | 07:45 WIB
Paris Saint-Germain (PSG) harus mengakui keunggulan Manchester City pada laga leg pertama semifinal Liga Champions 2020-2021.
TWITTER.COM/OPTAJEAN
Paris Saint-Germain (PSG) harus mengakui keunggulan Manchester City pada laga leg pertama semifinal Liga Champions 2020-2021.

Baca Juga: Ronald Koeman Malas Tanggapi Ketertarikan PSG ke Lionel Messi

Kevin De Bruyne dan Riyad Mahrez membuat The Citizens berhasil memimpin dan melakukan comeback atas PSG lewat gol-golnya pada menit ke-64 dan 71.

Adapun PSG juga harus bermain dengan 10 pemain setelah Idrissa Gueye diganjar kartu merah langsung pada menit ke-77.

Kekalahan di Stadion Parc des Princes membuat Kylian Mbappe cs. memperpanjang catatan buruk mereka kala bersua Man City.

Dilansir BolaSport.com dari Opta Jean, PSG tidak mampu meraih satu pun kemenangan dari empat pertemuan mereka melawan Manchester City di kancah Eropa.

Baca Juga: Sejarah Klub Inggris, Manchester City Sudah Pasti ke Final Liga Champions

PSG hanya sanggup meraih dua hasil imbang dan dua kekalahan dari pertemuan mereka menghadapi tim Manchester Biru.

Rekor tersebut tercipta sejak pertama kali kedua tim bertemu di Piala UEFA (sekarang Liga Europa) edisi 2008-2009.

Riyad Mahrez sukses mencetak gol ke gawang PSG yang membuat Manchester City menang 2-1 pada laga leg pertama semifinal Liga Champions.
TWITTER.COM/MIRRORFOOTBALL
Riyad Mahrez sukses mencetak gol ke gawang PSG yang membuat Manchester City menang 2-1 pada laga leg pertama semifinal Liga Champions.

Catatan tersebut masih lebih baik ketimbang menghadapi wakil Italia, Juventus ketika berhadapan di kompetisi antarklub Eropa.

Sama seperti menghadapi Manchester City yang nirkemenangan, PSG justru lebih bobrok kala berhadapan dengan Juventus.

Mereka menelan enam kekalahan dan meraih dua hasil imbang ketika bersua Si Nyonya Tua di kompetisi antarklub Eropa.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Opta Jean
REKOMENDASI HARI INI

Jay Idzes Hadapi Duel Hidup-Mati di Zona Degradasi Liga Italia, Pelatih Venezia Minta Tidak Usah Tampil Bagus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X