Melalui pernyataan Rossi tersebut, dua tim MotoGP saat ini tidak terlibat komunikasi untuk bekerjasama dengan VR46.
Dua tim tersebut adalah KTM dan Honda.
Baca Juga: Ingin Tetap Eksis Jadi Alasan Valentino Rossi Bentuk Tim VR46 untuk MotoGP 2022
Khusus Honda, Rossi mempunyai kisah spesial dengan tim asal Jepang itu selama empat tahun.
Selama menjadi bagian dari Honda, Rossi meraih 1 gelar 500cc dan 2 gelar MotoGP.
Sementara dengan KTM, Rossi tidak pernah membela tim asal Austria itu.
Pembalap Italia itu saat ini merasa bahagia bisa mewujudkan impian memiliki tim untuk pentas di MotoGP.
Baca Juga: Siasat Kamaru Usman Ciptakan Sejarah di UFC: Lawan Khabib Nurmagomedov
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Crash.net |
Komentar