Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Mikel Oyarzabal, Simbol Terbesar dari Akademi Real Sociedad

By Beri Bagja - Sabtu, 1 Mei 2021 | 15:30 WIB
Penyerang andalan Real Sociedad, Mikel Oyarzabal.
LALIGA
Penyerang andalan Real Sociedad, Mikel Oyarzabal.

Bukanlah hal kebetulan sehingga ia mewarisi nomor punggung 10 yang sebelumnya dikenakan oleh kapten klub dan seorang legendaris Xabi Prieto, pria yang menghabiskan seluruh kariernya dengan Txuri-Urdin.

Oyarzabal terikat di tim asal San Sebastian hingga tahun 2024.

Baca Juga: Barcelona Bakar 14 Poin di Kandang, Cuma 40 Menit Jadi Pemimpin Klasemen Liga Spanyol

Klub akan berterima kasih atas bintang keberuntungan mereka yang memiliki kontrak panjang di masa mendatang, karena ia adalah aset yang dimiliki oleh skuad.

Dalam tiga musim belakangan ini, ia telah memberikan 12 gol dan 7 assist di LaLiga Santander 2017/18, 13 gol dan 4 assist di musim selanjutnya, serta 10 gol dan 11 assist di LaLiga Santander 2019/20.

Penyerang andalan sekaligus kapten Real Sociedad, Mikel Oyarzabal, saat beraksi merayakan gol.
LALIGA
Penyerang andalan sekaligus kapten Real Sociedad, Mikel Oyarzabal, saat beraksi merayakan gol.

Musim ini sempat memimpin daftar Pichichi alias top scorer selama berminggu-minggu dengan 7 gol dan 2 assist dalam 11 pertandingan pertama.

Performanya yang begitu mengesankan di LaLiga membuat Oyarzabal naik tingkat di level internasional juga.

Ia telah bermain di 25 pertandingan untuk timnas U-21 Spanyol sejak 2017 dengan menyumbang delapan gol.


Editor : Beri Bagja
Sumber : LaLiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X