Lebih lanjut, untuk kedepannya, Frets akan berusaha semaksimal mungkin guna membantu Persib meraih gelar juara.
Baca Juga: Arema FC Resmi Perkenalkan Pelatih Asing untuk Liga 1 2021
Dalam benaknya yang ada hanyalah mencatatkan prestasi setinggi-tingginya bersama Persib.
"Harapannya pasti bisa meraih mimpi tertinggi," ucap Frets.
"Prestasi bersama klub," tuturnya.
Sementara itu untuk saat ini Frets sedang dalam masa liburan.
Baca Juga: Jadi Salah Satu Penyebab Kekalahan Persib dari Persija, Bayu Fiqri Akhirnya Buka Suara
Libur diberikan pihak Persib sejak 27 April lalu.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Persib.co.id |
Komentar