Baca Juga: Sumbang Pemain Terbanyak di Timnas Indonesia, Aji Santoso: Bukti Pembinaan Persebaya Sukses
Sementara itu, timnas Indonesia tengah disibukkan dengan agenda pemusatan latihan (TC).
Sejak 1 Mei 2021, skuad timnas Indonesia menggelar TC di Jakarta.
Setelah itu, timnas Indonesia direncanakan bertolak ke Uni Emirat Arab (UEA) pada 17 Mei mendatang.
Baca Juga: Rio Ferdinand Sodorkan Satu Nama Bek yang Layak Direkrut Man United
Di UEA, timnas Indonesia akan menjalani tiga pertandingan sisa pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup G Zona Asia melawan Thailand (3 Juni), Vietnam (7 Juni), dan UEA (11 Juni).
Sebelum itu, Evan Dimas dkk. lebih dulu melakoni laga uji coba menghadapi Afganistan (25 Mei) dan Oman (29 Mei) di UEA.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar