Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Susunan Pemain Juventus vs Inter Milan - Adu Sial Ronaldo dan Lukaku

By Rebiyyah Salasah - Sabtu, 15 Mei 2021 | 22:16 WIB
Romelu Lukaku dan Cristiano Ronaldo dalam laga Inter Milan versus Juventus di Giuseppe Meazza, Minggu (6/10/2019).
TWITTER.COM/VOETBALNIEUWS
Romelu Lukaku dan Cristiano Ronaldo dalam laga Inter Milan versus Juventus di Giuseppe Meazza, Minggu (6/10/2019).

Ronaldo, yang mencetak gol ke-100 untuk Juventus pada laga sebelumnya melawan Sassuolo, akan kembali diturunkan Andrea Pirlo sejak menit awal. 

Bersama Dejan Kulusevski, Ronaldo bakal memimpin lini serang Juventus untuk membombardir pertahanan Inter. 

CR7 bakal diuji ketajamannya di depan gawang Inter di tengah catatan yang tak terlalu berpihak padanya. 

Menurut statistik Transfermarkt yang dikutip BolaSport.com, peraih lima Ballon d'Or itu ternyata selalu mandul setiap bertemu Inter di kandang Juventus

Baca Juga: Ibunda Cristiano Ronaldo Klaim Putranya akan Pulang ke Sporting CP, Agen Membantah

Sejak bergabung Juventus pada 2018, Ronaldo tiga kali menjamu Inter dalam semua kompetisi tanpa satu gol pun.

Partai kandang perdana Ronaldo melawan Inter sebagai pemain Juventus terjadi pada pekan ke-15 Liga Italia edisi 2018-2019.

Si Nyonya Tua memenangi pertempuran tersebut dengan skor 1-0 meski tanpa kontribusi Ronaldo. 

Musim 2019-2020, juga di kompetisi liga, Ronaldo kembali tak sanggup menjebol Inter, bahkan tak hanya pertandingan kandang tapi juga tandang.

Adapun untuk musim ini, Ronaldo baru satu kali menyambut kedatangan Inter di Allianz Stadium, yakni pada semifinal leg kedua Coppa Italia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Lega Serie A, Transfermarkt
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X