Seperti diketahui, Rans Cilegon FC memulai kembali sesi latihan setelah libur Hari Raya Idul Fitri.
Baca Juga: Dulu Jadi Saingan, Kini Bagus Kahfi Kalah Satu Langkah dari Wonderkid Malaysia
Sebelum memulai latihan, para pemain dan tim pelatih Rans Cilegon FC wajib melakukan swab test antigen.
"Saya sudah deal dengan Rans Cilegon FC," kata Tegar Infantrie.
Meskipun belum diumumkan secara resmi oleh Rans Cilegon FC, Tegar Infantrie sudah membagikan momen lewat Instagram Story pribadi.
Terlihat banyak dukungan yang disampaikan orang terdekat untuk Tegar Infantrie.
Banyak alasan yang diutarakan Tegar Infantrie mengapa memilih bergabung bersama Rans Cilegon.
Ia menyebutkan ingin mendapatkan jam terbang lebih di klub milik Raffi Ahmad tersebut.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar