Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan Miftah Anwar Sani Putuskan Tinggalkan Klub Eropa

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 22 Mei 2021 | 10:00 WIB
Miftah Anwar Sani resmi bergabung dengan klub Bosnia dan Herzegovina, FK Sloboda Tuzla.
ISTIMEWA
Miftah Anwar Sani resmi bergabung dengan klub Bosnia dan Herzegovina, FK Sloboda Tuzla.

Di sana ia menjelaskan dengan detail duduk permasalahannya kenapa akhirnya memilih pulang ketimbang bertahan.

Menurutnya tidak banyak waktu yang ia punya untuk menunggu karena terbatasnya durasi izin pekerjaan pokok.

Dikarenakan Izin kerja dan prosedur administrasi yang tak kunjung selesai hingga menjelang akhir kompetisi dan durasi kontrak.

"Saya memutuskan untuk kembali dulu ke Indonesia. Dikarenakan juga tidak cukup waktu dan terbatasnya durasi izin dari pekerjaan pokok," tulisnya seperti dikutip Bolasport.com, Sabtu (22/5/2021).

Baca Juga: Ambisi Pemain Timnas U-19 Indonesia bersama Persib Bandung di Liga 1

Selama ini ia juga mengaku harus berusaha lebih untuk bisa tetap kuat baik di dalam maupun di luar lapangan.

Namun nyatanya permasalahan yang dialaminya tak semudah membalikan telapak tangan.

Pasalnya hal tersebut berkaitan dengan birokrasi dari kedua negara yang membuatnya hanya bisa pasrah menerima hasil.

"Saya berusaha survive sekuat tenaga di dalam dan di luar lapangan, tetapi ada hal (birokrasi perijinan) yang tidak bisa saya jangkau sendiri untuk menyelesaikannya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram @miftahanwarsani
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Sabar/Reza Mantapkan Diri Jadi Deputi Fajar/Rian, 1 Lagi Raja Sudah Lengser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136