Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Spain Masters 2021 - Rinov/Pitha Tuntaskan Target dengan Gelar Juara

By Fauzi Handoko Arif - Senin, 24 Mei 2021 | 08:30 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, saat tampil pada Spain Masters 2021.
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, saat tampil pada Spain Masters 2021.

"Kami bisa memenuhi target pribadi dan pelatih," ujar Rinov menambahkan.

Rinov mengaku bahwa dia sebenarnya mewaspadai penampilan Nohr yang sebelumnya pernah mengalahkan dia dan Pitha.

Nohr, saat itu berpasangan dengan Sara Thygesen, pernah menyisihkan Rinov/Pitha pada Thailand Masters 2020.

"Kami mewaspadai pemain putranya (Nohr) karena dia pernah mengalahkan kami tahun 2020," tutur Rinov.

"Kami mengevaluasi itu dan mencari strategi terbaik untuk mengalahkan mereka. Tadi kami manfaatkan benar celah kelemahannya," ucap dia lagi.

Baca Juga: Hasil F1 Monako 2021 - Tampil Dominan, Max Verstappen Menang

Sementara itu, Pitha menyebut kesuksesan menjadi juara Spain Masters 2021 merupakan pencapaian penting.

Pitha menilai gelar juara membantunya untuk meningkatkan kepercayaan diri yang sempat menurun.

"Kemenangan ini penting bagi kami. Ini bisa mengembalikan kepercayaan diri kami yang sempat menurun," tutur Pitha.

"Keputusan yang tepat memang kami turun di sini."

"Gelar juara ini untuk semua yang sudah mendukung kami, terus percaya pada kami."

"Semoga kami bisa lebih berprestasi ke depannya juga lebih siap bila harus turun kembali di level atas," imbuhnya menambahkan.

Baca Juga: VIDEO - Noraknya AC Milan, Langsung Latihan Tampil di Liga Champions

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : badmintonindonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

Baru juga Tes MotoGP Barcelona 2024 Selesai, Manajer Tim dan Pembalap Repsol Honda Sudah Berselisih

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X