Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Izin Liga 1 2021, Menpora Yakin Polri Tak Akan Ingkar Janji

By Hugo Hardianto Wijaya - Jumat, 28 Mei 2021 | 11:00 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, 27 Mei 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Zainudin Amali, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, 27 Mei 2021.

Pria kelahiran Gorontalo itu yakin bila pihak kepolisian akan tetap mengeluarkan izin dalam waktu dekat.

"Yang izin (keramaian Liga 1 dan Liga 2), saya kira komitmen Polri jelas semua persyaratan PSSI, BNPB, Satgas, sudah dipenuhi," kata Amali kepada awak media di Jakarta, Kamis (27/5/2021).

"Saya yakin Polri mengeluarkan itu, kondisi belum memungkinkan, Kapolri sedang ada di Papua."

"Izin kompetisi Liga 1 dan Liga 2 akan keluar, tinggal menunggu waktu, saya kira 1-2 hari ini akan keluar," sambung Amali.

Baca Juga: Pramac Racing Resmi Perpanjang Kontrak Jadi Tim Satelit Ducati

Amali sendiri sebelumnya sudah mengadakan pertemuan dengan Polri, PSSI, PT Liga Indonesia Baru (LIB), dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) yang membahas pelaksanaan Liga 1 dan Liga 2.

Pada pertemuan itu, Polri menyatakan bahwa izin keramaian Liga 1 dan Liga 2 terbit paling lambat pada 27 Mei 2021.

Berdasarkan rencana, kepastian waktu pelaksanaan Liga 1 berlansung antara 3 hingga 7 Juli mendatang.

Sementara Liga 2 rencananya akan dimulai 14 hari setelah Liga 1 berlangsung.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

ASEAN Cup 2024 - Madam Pang Akui Timnas Indonesia Menyeramkan, tapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X