Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kuda Hitam Indonesian Racing Kembali Catat Sejarah di Italian GP 2021

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 30 Mei 2021 | 10:45 WIB
Aksi pembalap Indonesian Racing Gresini, Gabriel Rodrigo, pada hari pertama Moto3 Spanyol 2021, Jumat (30/4/2021)
twitter.com/bgmotogp
Aksi pembalap Indonesian Racing Gresini, Gabriel Rodrigo, pada hari pertama Moto3 Spanyol 2021, Jumat (30/4/2021)

“Saya senang bahwa Tim Indonesian Racing saat ini bukan lagi Tim pendamping yang bisa diabaikan begitu saja” kata Rocky.

Tim Indonesian Racing saingi Tim Petronas Malaysia di kualifikasi.

Selain sukses meraih posisi start yang bagus disemua kelas MotoGP, Tim Indonesian Racing ternyata untuk posisi start, juga sukses meninggalkan jauh pembalap pembalap Tim Petronas Malaysia di semua kelas.

Baca Juga: Melegenda ala Kovacic - 4 Medali Liga Champions, Cuma Berkeringat 34 Menit

Untuk kelas MotoGP, posisi start tertinggi pembalap Petronas Malaysia ada di posisi 10, jauh di belakang pembalap Indonesia Racing yang berada di posisi start ke-4.

Begitu pula untuk kelas Moto2, dimana pembalap Petronas Malaysia berada di posisi start ke-8, di bawah posisi pembalap Indonesian Racing yang berada di posisi start ke-5.

Terakhir di kelas Moto3, pembalap Petronas Malaysia di posisi start ke-9, jauh di bawah posisi start pembalap Indonesian racing yang berada di posisi ke-3.

Keberhasilan Tim Indonesian Racing yang mampu mengungguli kecepatan Tim Petronas Malaysia nampaknya akan menjadi motivasi tambahan bagi Tim Indonesian Racing untuk bisa tampil lebih baik lagi.

Baca Juga: Final Liga Champions - Tuchel Ikuti 2 Pelatih Jerman Tebus Dosa dalam Semusim

Dengan melihat hasil posisi start yang bagus dari pembalap pembalap Indonesian Racing, perlombaan Italian GP pada hari ini akan menjadi ajang lomba yang menarik perhatian publik di Indonesia.

Diharapkan pembalap Indonesian Racing sukses mencetak sejarah baru di MotoGP.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Alarm buat Justin Hubner, Bukan Lagi Kapten di Tim U-21, Disalip Juniornya di Tim Utama Wolverhampton

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X