Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Ikut Buka Suara Soal Pertentangan Balapan di Tengah Kabar Duka

By Muhamad Husein - Senin, 31 Mei 2021 | 18:20 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, melakukan ritual pra-lomba menjelang balapan MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 18 April 2021.
PETRONAS YAMAHA SRT
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, melakukan ritual pra-lomba menjelang balapan MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 18 April 2021.

Menurut pembalap berjuluk The Doctor itu penyelenggara sudah melakukan hal benar dengan melanjutkan balapan.  

"Ketika hal seperti ini terjadi, selalu membuat pertanyaan apakah yang kami lakukan masuk akal jika balapan berlanjut atau dihentikan?" kata Rossi, dikutip BolaSport.com dari Motospront.corrieredellosport.it.

"Saya kira keputusan melanjutkan balapan tepat, karena tanpa balapan itu tidak akan mengubah apapun setelah Jason pergi dan tidak akan ada di sana lagi."

"Namun, saya memahami bagi sebagian mereka yang tidak ingin balapan. Bagaimanapun pekan depan ada Grand Prix lagi," ucap Rossi. 

Baca Juga: MotoGP Italia 2021 - Reaksi Valentino Rossi Usai Raih Hasil Terbaik Musim Ini

Rossi lalu berkata, jika insiden maut tersebut menimpa salah satu pembalap MotoGP, maka agenda balapan juga tetap harus dilanjutkan.

Dia menjelaskan salah satu pengecualian balapan bisa dihentikan dengan merujuk tragedi maut yang menimpa Marco Simoncelli pada tahun 2011.

Berbeda dengan kasus Duspaquier, insiden maut yang menimpa Simoncelli terjadi ketika balapan berlangsung, sehingga memang layak dihentikan.

"Saya berpikir jika kecelakaan itu terjadi pada pembalap MotoGP, kami akan tetap balapan," ujar Rossi.

"Sebab, pembalap berada di level yang sama dan itu pernah terjadi sebelumnya. Satu-satunya pengecualian adalah Simocelli karena insiden tersebut terjadi saat balapan," kata juara dunia 9 kali itu.

Baca Juga: Hasil MotoGP Italia 2021 - Fabio Quartararo Menang, Valentino Rossi Finis 10 Besar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : motosprint.corrieredellosport.it
REKOMENDASI HARI INI

Hasil MotoGP 2025 Sudah Tertulis, Luca Marini Respons Banyaknya Ketertartikan Lihat Marc Marquez Juara Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136